Menghidupkan siaran seluler
Sebelum Anda mulai: Untuk melakukan tugas ini, ponsel cerdas BlackBerry Anda harus menggunakan kartu SIM, dan
penyedia layanan nirkabel harus menyetel kartu SIM Anda dengan saluran siaran seluler atau memberikan ID untuk
saluran siaran seluler kepada Anda.
Tergantung pada penyedia layanan nirkabel Anda dan jaringan nirkabel yang terhubung dengan ponsel cerdas
BlackBerry
®
, fitur ini mungkin tidak didukung.
1.
Pada layar awal atau dalam sebuah folder, klik ikon Opsi.
2.
Klik Perangkat > Setelan Sistem Lanjutan > Siaran Seluler.
3.
Pilih kotak centang Aktifkan Siaran Seluler.
• Jika satu atau beberapa saluran siaran seluler muncul pada layar, pilih kotak centang di sebelah saluran.
• Jika tidak ada saluran siaran seluler yang muncul pada layar, sorot field Kosong. Tekan tombol
> Tambah
Saluran. Ketikkan ID saluran dan nama panggilan. Klik OK.
4.
Pilih kotak centang di sebelah bahasa.
5.
Tekan tombol
> Simpan.
Panduan Pengguna
Pesan
104
Untuk mematikan siaran seluler, kosongkan kotak centang Aktifkan Siaran Seluler. Sebelum Anda menonaktifkan siaran
seluler, pastikan penyedia layanan nirkabel Anda tidak menggunakan siaran seluler untuk mengelola layanan, seperti tarif
yang diutamakan, berdasarkan pada lokasi Anda.
Informasi terkait
Saya tidak bisa menghidupkan siaran seluler,
127